Turut Gairahkan ekonomi, Babinsa 0831/06 Kenjeran Komsos Dengan PKL 

    Turut Gairahkan ekonomi, Babinsa 0831/06 Kenjeran Komsos Dengan PKL 

    Pelaksanaan Tugasnya sehari hari di di wilayah binaan,  Babinsa dituntut untuk mampu bergaul dengan semua elemen masyarakat, sebagai salah satu faktor penting dalam menunjang  keberhasilan pelaksanaan tugas sebagai Babinsa.

    Dikegiatan hari ini  Babinsa kelurahan  Bulak Banteng Koramil 0831/06 Kenjeran Sertu Wawan melaksanakan komsos kepada Pedagang Kali Lima sepanjang depan pasar Podomoro kel Bulak Banteng Kec Kenjeran, Kamis (15/09/2022)

    Menurut Sertu Wawan sebagai Babinsa ia punya tugas dari atasan untuk membina kedekatan Babinsa dengan masyarakatnya. Menurutnya, pedagang kecil juga perlu didekati dan diberi motivasi dan semangat untuk menjalankan usahanya dengan baik.

    "Pedagang kaki lima tersebut perlu diberikan dorongan   untuk mengembangkan usahanya dalam rangka meningkatkan pendapatannya", ujar anak buah Mayor Harianto.

    "Keberadaannya telah memberikan kontribusi  terhadap pertumbuhan ekonomi  memberi lapangan kerja bagi masyarakat dan mengurangi kemiskinan", jelasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Terus Tingkatkan Silaturahmi Babinsa Komsos...

    Artikel Berikutnya

    Komunikasi Sosial Kodim 0831 Surabaya Timur...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Perhutani Probolinggo Ikut Berpartisipasi dalam Acara Underwater Clean Up di Pantai Tampora Situbondo
    Perhutani Probolinggo Gelar Tasyakuran Atas Capaian Target Getah Pinus di Sukapura
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Perhutani Probolinggo Lakukan Sosialisasi Mekanisme Penggunaan Kawasan Hutan untuk Jalan Angkutan Hasil Produksi Tambang Pasir Secara Legal
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Tags